Ferdinand menilai menjadi kiper di United berbeda dengan menjadi kiper di klub lain.
Bek Manchester United Rio Ferdinand mengatakan bahwa untuk menjadi kiper di Old Trafford harus mempunyai karakteristik yang khusus.
Ferdinand merasa bahwa Edwin van der Sar telah mendemonstrasikan bagaimana karakteristik seorang kiper United tersebut.
"Fans melihat seorang kiper melakukan penyelamatan gemilang di klub lain dan mereka berpikir bahwa mereka ingin melihatnya beraksi di United. Tetapi menjadi seorang kiper di United berbeda dengan menjadi kiper di klub lain," ujar Ferdinand kepada United Review.
"Anda mungkin membuat satu penyelamatan di satu pertandingan, tetapi anda harus waspada dan fokus untuk membuat penyelamatan tersebut di saat yang benar-benar diperlukan. Itulah yang memisahkan antara kiper yang luar biasa dengan kiper yang bagus."
UNBEATABLE MANCHESTER UNITED!!!!!!!
MENU
Jumat, 25 Maret 2011
Ferdinand: Butuh Karakteristik Khusus Untuk Menjadi Kiper United
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
News Popular
-
Cedera yang dialami bek Manchester United itu terbilang serius yang bisa memaksanya absen di sisa kompetisi musim ini. Cedera betis yang dia...
-
Manchester - Manchester United harus berterima kasih kepada Dimitar Berbatov. Berkat gol tunggalnya, The Red Devils yang mengakhiri laga den...
-
Manchester - Sebagian pemain yang telah pensiun melanjutkan karir di klub di mana ia dibesarkan. Namun ini tak terjadi pada Edwin Van der Sa...

Tidak ada komentar:
Posting Komentar